Jumat, 23 Desember 2011

Cara menyimpan Halaman Web/Blog Kedalam PDF

 


membaca atau menemukan artikel sangat bagus pada Web ataupun Blog Orang lain, sedangkan kita akan menyiman halaman itu dengna penuh, maka kita harus mengkonversi halaman tersebut ke PDF. Caramenyimpan Halaman Web/Blog Kedalam PDF.
Kita gunakan Joliprint untuk membuat halaman Web menjadi PDF. Halaman web tersebut beragam, bisa Web Orang Lain atau Web kita sendiri.


Sekarang kita bahas cara menyimpan halaman web/blog kedalam PDF (Untuk web/blog teman)




- Cari terlebih dahulu web atau blog yang akan di Print menjadi PDF, misal posting web ini:


 



 


-Setelah itu kita buka web resmi JoliPrint:


 


http://joliprint.com/

 


maka akan tampil seperti gambar dibawah ini:



Pada kotak “URL of the article you want to print out nicely :”  isikan URL yang akan dikonversi ke PDF. Kita isikan


 



 


- Lalu Klik “Joliprin it!”


- tunggu sampai proses pendeteksi halaman web selesai.


- Setelah selesai proses, maka download langsung. Klik Save.


Kita lihat hasil dibawah ini:



Untuk anda para pemilik Web-Site yang menggunakan WordPress Self Hosting, maka anda gunakan Plugin JoliPrint.


- Download terlebih daluhu Plugin tersebut:


 


http://wordpress.org/extend/plugins/joliprint/

 


- Upload ke Folder Plugin Anda, wp-content/plugins


- Install Plugin tersebut, dan Lihat hasilnya.


sumber : http://www.haririalghazir.com/cara-menyimpan-halaman-webblog-kedalam-pdf/

1 komentar:

Garland Crantz mengatakan...

I want looking at and I believe this website got some truly useful stuff on it!

Posting Komentar

print this page

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost Coupons